Misbahul Fadli

As-Saffaat 35-36

Sesungguhnya mereka dahulu apabila dikatakan kepada mereka:

"Laa ilaaha illallah"

(Tiada Tuhan yang berhak disembah melainkan Allah)

mereka menyombongkan diri,dan mereka berkata:

"Apakah sesungguhnya kami harus meninggalkan sembahan-sembahan kami karena seorang penyair gila?"

Powered By Misbahul Fadli

Halaman

11/07/2014

Suryalaya = Narkoba?

Fulan: mas,anda mantan pengguna narkoba? Saya: tidak,anda koq berkata begitu pada saya? Fulan: itu suryalaya. Saya: ada apa dengan suryalaya? (memancing dialog). Fulan: suryalaya kan tempat inabah yang dihuni para pecandu2 narkotika. (dg mimik sok tau menjelaskan). Saya: trus,apa sembuh? Fulan: lha mas sendiri? Tp sy lihat2 infonya 100% sembuh sih. Dan saya yakin suryalaya tempat terpercaya merehabilitasi pecandu narkoba dg metode2 yang mungkin kebanyakan orang menganggap tidak masuk akal. Saya: itu pecandu narkoba bisa sembuh ya? Sedangkan saya tidak pernah sedikitpun menyentuh barang itu (bukan pemakai). Fulan: lha mas bukan pecandu narkoba,tapi koq di suryalaya? Saya: ya memang saya bukan pecandu narkoba,tapi saya PECANDU HARTA, MARTABAT DAN JABATAN (KEDUNIAAN).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar